
Pada hari Minggu, 07 Juni 2020 telah dilaksanakan kegiatan pencegahan penyebaran Pandemi Covid-19 dilingkungan kantor BNNP Bengkulu. Penyemprotan dilakukan terhadap semua lingkungan dalam dan luar kantor termasuk kendaraan dinas. Cairan yg digunakan merupakan cairan standar Kementerian Kesehatan dalam penanganan Pandemi covid-19 bernama Frestant Instant Disinfectant. Dengan komposisi 1:5, 2 liter cairan dicampur dgn 10 liter air. Personil yang bertugas sbb:
1. M. Taupan, S.Si (Pengawas).
2. Tedi Chandra (petugas penyemprotan).
3. Iksan Suryadi (videographer/editor).
#cegahcovid
#stopnarkoba
#bnnpbengkulu