
Waktu : Rabu, 25 September 2019
Pukul : 09.00 s/d Selesai
Tempat : Aula KPPN Bengkulu
Personil yang di tugaskan :
Suraidah, S. Sos (Kabag Umum BNNP Bkl)
Undangan yang hadir:
PPK dan PPSM dari kementerian Negara/Lembaga di Provinsi Bengkulu
Acara dibuka dengan sambutan oleh Kepala KPPN Bengkulu. Dalam sambutannya kepala KPPN bengkulu menyampaikan kegiatan ini bertujuan untuk menghimpun pera terkait dengan serapan anggaran yang masih kecil. Yang mana akan berpengaruh terhadap opini penilaian oleh BPK. Sampai dengan triwulan III hanya di akun belanja pegawai yang realisasinya mencapai 70 persen.
Masalahan yang ada di kementerian/Lembaga
Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung peningkatan kinerja dan kualitas pelaksanaan anggaran pada kementerian Negara/Lembaga serta optimalisasi peran belanja pemerintah dalam mengakselerasi pertumbuhan ekonomi di tahun 2019.
Bengkulu, 25 September 2019
#stopnarkoba
#bnnkotabengkulu